Kirim Tulisan



Leluasa memuat tulisan ringan yang berkonsentrasi pada kegiatan seni, budaya dan politik di Kabupaten Sukoharjo & sekitarnya. Sebenarnya tidak membatasi jika ada tulisan dari luar yang dikirim ke redaksi kami, hal tersebut hanya untuk mempermudah saja.

Kami menerima tulisan dari teman-teman untuk beberapa rubrik seperti:
  1. Interview, tulisan yang memuat percakapan antara dua orang atau lebih bersama musisi/band, seniman, pekerja seni, pelaku industri musik, dll.
  2. Review, tulisan yang memuat penilaian terhadap sesuatu dari sudut pandang penulis. Bisa berupa ulasan rilisan musik terbaru, reportase gigsevent pameran seni, dll.
  3. Puisi & Cerpen, bisa berupa puisi cinta, pantun, syair, dll.
  4. Opini, pandangan atau penilaian subjektif seseorang tentang suatu hal, yang belum tentu bisa dibuktikan kebenarannya. Seperti pendapat tentang suatu kebijakan, fenomena, trend, isi pikiran seseorang, dll.
Format tulisan .docx (jika ada gambar pendukung bisa dikirim dalam format jpg/png.

Kirim ke email redaksi:
Email: leluasapress@gmail.com
Subject: Review (isi sesuai rubrik yang teman-teman kirim)

Catatan:
*sebelumnya mohon maaf, kami belum bisa memberi imbalan untuk tulisan yang teman-teman kirim.